Polsek Ciomas Polresta Serkot Gatur Depan Sekolah

JPPOS.ID || POLRESTA SERKOT_ Selasa, 1/10/2024 Dalam rangka memberikan pelayanan prima,Polsek Ciomas Polresta Serkot melakukan pengaturan lalu didepan SMA N 1 Ciomas.

Ka Spk Aipda Lambon dan Bhabinkamtibmas Bripka Oki melakukan pengaturan guna mencegah kemacetan akibat pelajar yang menyebrang ke sekolahnya dan aktivitas Warga di pagi hari.

Aipda Lambok mengatakan” bahwa kegiatan pengaturan lalu lintas dilakukan setiap hari. Diharapkan masyarakat yang melaksanakan aktivitas selalu berhati hati dan mematuhi peraturan lalu lintas dalam berkendara.

Dalam giat Gatur Lalin bertujuan agar terciptanya Kamseltibcar Lantas dan mengantisipasi terjadinya Laka Lantas.

Kapolresta Serkot Polda Banten Kombes Pol. Sofwan Hermanto, S.I.K.,M.H.,M.I.K. melalui kapolsek Ciomas Polresta Serkot Polda Banten Iptu Ridwan Junaedi Pengaturan lalu lintas merupakan kegiatan yang rutin dilaksanakan oleh anggota dengan tujuan untuk memperlancar arus lalu lintas dan memberikan keamanan dan kenyamanan bagi pengguna jalan serta memberikan pelayanan kepada para warga masyarakat yang hendak beraktifitas.(*)

YANTO

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *